Saat Teduh
Hari Ke-1
Senin, 18 November 2013
1 Petrus 3:8-22
1.       Kasih yang bagaimanakah yang Tuhan ajarkan bagi kita?
2.       Bagaimanakah kita memberikan pertanggung jawaban kepada yang meminta pertanggungjawaban dari kita?
3.       Bagaimanakah caranya kita diselamatkan oleh Tuhan?
(Bacaan Alkitab Setahun Untuk Hari Ini : Kisah Para Rasul 27-28)

Hari Ke-2
Selasa, 19 November 2013
1 Petrus 4:1-6
1.       Bagaimanakah caranya untuk berhenti berbuat dosa?
2.       Bagaimanakah Alkitab mengajarkan kepada kita tentang menggunakan waktu yang masih ada?
3.       Apakah sajakah tindakan orang-orang yang tidak percaya yang tidak melakukan kehendak Allah?
(Bacaan Alkitab Setahun Untuk Hari Ini : Roma 1-4)

Hari Ke-3
Rabu, 20 November 2013
1 Petrus 4:7-19
1.       Bagaimanakah kehidupan orang Kristen yang berkenan kepada Allah?
2.       Apakah artinya menderita di dalam Kristus?
3.       Penderitaan yang bagaimanakah yang tidak boleh kita alami?
(Bacaan Alkitab Setahun Untuk Hari Ini : Roma 5-8)

Hari Ke-4
Kamis, 21 November 2013                                    
1 Petrus 5
1.       Apakah tugas para penatua?
2.       Bagaimanakah tugas seorang gembala?
3.       Bagaimanakah cara kita mengatasi kekuatiran?
4.       Bagaimanakah cara kita mengalahkan iblis?
(Bacaan Alkitab Setahun Untuk Hari Ini : Roma 9-11)

Hari Ke-5
Jumat, 22 November 2013
2 Petrus 1
1.       Apakah panggilan dan pilihan Allah dalam kehidupan kita?
2.       Bagaimanakah pertumbuhan dalam pengenalan akan Tuhan?
3.       Mengapa nubuat-nubuat dalam Kitab Suci  tidak boleh ditafsirkan menurut kehendak sendiri?
(Bacaan Alkitab Setahun Untuk Hari Ini : Roma 12-16)

Hari Ke-6
Sabtu, 23 November 2013
2 Petrus 2
1.       Bagaimanakah pengajaran dari nabi-nabi dan guru-guru yang palsu?
2.       Dengan apakah diumpamakan guru-guru palsu tersebut?
3.       Bagaimanakah keadaan orang yang murtad dari jalan kebenaran?
(Bacaan Alkitab Setahun Untuk Hari Ini : 1 Korintus 1-4)

Hari Ke-7
Minggu, 24 November 2013
2 Petrus 3
1.       Apakah yang dimaksud dengan hari Tuhan?
2.       Apakah yang akan terjadi pada hari-hari yang terakhir?
3.       Bagaimanakah sikap kita dalam menantikan kedatangan hari Tuhan?
(Bacaan Alkitab Setahun Untuk Hari Ini : 1 Korintus 5-8)

Tidak ada komentar:

Translate